Wisata pantai di Kabupaten Tuban Paling Ramai

Metropolis Tour & Travel > Blog > Wisata > Wisata pantai di Kabupaten Tuban Paling Ramai

Wisata pantai di Kabupaten Tuban Paling Ramai

  • Posted by: admin

Tuban merupakan daerah yang terletak strategis karena berada diperbatasan Jawa Tengah dan Jawa Timur. Wisata pantai di Tuban begitu terkenal karena kawasan ini berada di Pantai Utara Jawa Timur. Berikut ini adalah Wisata pantai di Kabupaten Tuban Paling Ramai

  1. Pantai boom
Pantai Boom Tuban

Pantai yang satu ini merupakan semenanjung buatan yang awalnya adalah pelabuhan kuno yang digunakan di masa Majapahit. Letaknya di Desa Kutorejo, Tuban atau 150 M dari Pusat Kota Tuban dan oleh karena itu, tempat ini dapat dijangkau dengan mudah. Soal fasilitas yang ada di pantai ini bisa dibilang cukup lengkap karena diurus dengan baik oleh pemda setempat. Selain itu adapun objek wisata yang menarik di tempat ini seperti sumur tua, jalan yang menjorok ke laut serta gazebo yang dapat kita gunakan untuk melihat sunset dan sunrise.

Author: admin
Need Help? Chat with us
Please accept our privacy policy first to start a conversation.